Mengisahkan seorang gadis berusia enam belas tahun bernama Hazel Grace yang menderita kanker tiroid yang sudah menyebar hingga ke paru-paru.
Namun suatu saat tak disangka ia bertemu dengan Augustus Waters di grup pendukung anak-anak penderita kanker tersebut telah mengubah hidup Hazel 180 derajat. Sebuah perjuangan luar biasa seorang Hazel dalam mengarungi perjalanan hidupnya bersama orang-orang yang dikasihinya; orangtua, teman dan kekasihnya.
Lauza Makayla Azkiya
Komentar
Posting Komentar